PELAYANAN ORDER & DAFTAR DISTRIBUTOR PUPUK NASA.CALL WA 085 222 373 224.

Cara Mengatasi Penyakit Padi Di Musim Hujan

Cara Mengatasi Penyakit Padi Di Musim Hujan - Beberapa bulan belakangan ini indonesia memiliki curah hujan yang sangat tinggi, bahkan dibeberapa wilayah hujan yang lebat menyebabkan banjir. Musim hujan memang sering menyusahkan para petani karena banyak hama yang menyerang tanaman. Sedangkan pada musim kemarau, justru siklus hama dan penyakit akan terputus.

Cara Mengatasi Penyakit Padi Di Musim Hujan



PT. Natural Nusantara (Nasa) Mempunyai solusi untuk masalah tersebut di atas.

  Jenis-Jenis Hama Tanaman Padi 
  • Hama Putih Gejala : Menyerang daun dan bibit, kerusakan berupa titik-titik yang memanjang sejajar tulang daun, ulat mengggulung daun padi.
Pengendalian :
- Pengaturan air yang baik, penggunaan bibit sehat, melepaskan musuh alami, menggugurkan tabung daun.
- Menggunakan BVR dan Pestona.
  • Padi Thrips Gejala : daun mengulung dan berwarna kuning sampai kemerahan, pertumbuhan bibit terlambat, pada tanaman dewasa gabah tidak berisi.
Pengendalian :
- BVR dan Pestona.
  • Wereng Penyerang Batang Padi, Gejala : Wereng padi coklat, wereng padi berpungguh putih, wereng penyerang daun padi, wereng padi hijau merusak dengan cara menghisap cairan batang padi dan dapat menularkan virus. gejala : tanaman menjadi kuning dan mengering  menjadi kerdil.
Pengendalian : 
- Bertanam padi seremapak, menggunakan varitas tahan wereng seperti : IR 36, IR 58, IR 64, cimanuk, progo dsb. Membersihkan lingkungan, melepas musuh alami seperti : laba-laba, kepinding dan kumbang lebah.
- Penyemprotan dengan BVR.
  • Walang sangit menyerang buah padi yang masak susu, gejala buah hampa atau berkulitas rendah seperti berkerut, berwarna coklat dan tidak enak. Pada daun terdapat bercak bekas isapan dan bulir padi berbintik-bintik hitam.
Pengendalian : 
- Bertanam serempak, peningkatan kebersihan memusnahkan telur, melepas musuh alami seperti jangkrik, laba-laba.
- Penyemprotan BVR dan Pestona .
  • Kepik Hijau : menyerang batang dan buah padi, gejala : pada batang terdapat bekas tusukan, buah padi yang diserang memiliki bekas noda isapan dan pertumbuhan tanaman terganggu.
Pengendalian :
- Mengumpulkan dan memusnahkan telur-telurnya, penyemprotan BVR dan Pentana. 
  • Penggerak Batang Padi, terdiri atas : Penggerak batang padi putih, kuning, bergaris dan merah jambu, menyerang batang dan pelepah daun, gejala : pucuk tanaman layu, kering berwarna kemerahan dan mudah di cabut, daun mengering dan seluruh batang kering, kerusakan pada tanaman muda di sebut hama dan pada tanaman bunting di sebut beluk.
Pengendalian :
- Menggunakan varitas tahan, meningkatkan kebersihan lingkungan, menggenangi sawah selama 15 hari setelah panen agar kepompong mati, membakar jerami.
  • Hama tikus : menyerang batang muda (1 - 2 bulan) dan buah. gejala : adanya tanaman padi yang roboh pada petak sawah dan pada serangan hebat di tengah petak tidak ada tanaman serempak, sanitasi, gropyokan, melepas musuh alami seperti ular dan burung hantu.
  • Burung : Menyerang menjelang panen, tangkai buuah patah, biji berserakan. 

Pengendalian : Mengusir dengan bunyi-bunyian atau orang-orangan.

Sekian Artikel Tentang Cara Mengatasi Penyakit Padi Di Musim Hujan Kosultasi Dan Pemesanan Hub : 082234078899


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Mengatasi Penyakit Padi Di Musim Hujan"

Posting Komentar

berkomentarlah dengan bijak dan sesuai materi artikel yang di unggah | tidak terima spam